Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Light Dependent Resistor

Sebuah light  dependent  resistor  (atau  LDR)  terdiri  dari sebuah  piringan  bahan  semikonduktor  dengan  dua buah elektroda  pada  permukaannya.

Dalam  gelap atau  di  bawah cahaya  yang  redup,  materi piringan hanya  mengandung elektron bebas  dalam  jumlah yang  relatif  sangat  kecil.  Hanya tersedia  sedikit  elektron  bebas untuk mengalirkan muatan listrik.  Hal ini  berarti  bahwa, bahan  bersifat  sebagai  konduktor ' yang  jelek untuk  arus listrik. Dengan kata lain,  nilai tahanan  bahan  sangat  tinggi. Di bawah  cahaya  yang cukup terang,  lebih  banyak  elektron sanggup melepaskan  diri  dari  atom-atom bahan  semikonduktor ini.  Terdapat  lebih  banyak  elektron  bebas  yang dapat  mengalirkan  muatan listrik.  Dalam keadaan  ini, bahan  bersifat sebagai  konduktor  yang  baik.  Thhanan  listrik bahan  rendah. Semakin  terang  cahaya yang  mengenai bahan,  semakin  banyak  elektron  bebas  yang  tersedia, dan semakin  rendah  pula  tahanan  listrik  bahan. 


Rangkaian dan Sistem 

Dengan  mengabaikan  uraian  terperinci  mengenai  bagaimana komponen-komponen  yang  bersangkutan  saling dihubungkan dan bagaimana  cara  kerjanya,  kita  sanggup merepresentasikan  rangkaian  pada percobaan  sebelumnya dengan  menggunakar sebuah  diagram  sistem:

Diagram  ini  memperlihatkan  bahwa  sistem  yang  digambarkan  terdiri  dari  dua bagian: 
  • LDR, yang  menerima  input  dari lingkungan sekitarnya:  czhaya dengan jumlah tertentu. 
  • Meteran,  yang  menghasilkan  output,  dalam  kasus  ini, nilai  tegangan  yang  terukur. 

Pada  sistem  ini,  kedua  bagian  terhubung  secara  eksklusif antara  satu  sama  lainnya.  Sebagaimana yang  akan  kita lihat nand,  kebanyakan sistem  memiliki  lebih  dari  dua  bagian. Penggunaan  diagram  sistem  memudahkan  kita memahami fungsi  dan  cara kerja  sebuah rangkaian.  Sebuah diagram sistem  akan sangat membantu ketika kita  berhadapan dengan  rangkaian rangkaian  yang kompleks, yang  terdiri dari banvak  bagian. 


Saatnya Merancang 

Topik-topik  "saatnya  merancang"  tersebar  di seluruh  buku.  Pembahasan  yang  disajikan  di dalam  topik-topik  ini  meliputi kumpulan  rangkaian  sederhana, tips-tips  perancangan, soal-soal,  data,  dan  hal-hal  lain  yang  dianggap  penting dan menarik bagi  mereka  yang berminat  dengan  perancangan rangkaian. Anda  tidah  diharaphan  untuk  menghafalkan  raxgkaian-rangkaian  ini.  Rangkaran-rangkaian ini  disajikan  di sini  untuk  memberi Anda  sesuatu  yang  dapat  ditelaah  dan  diteliti  secara lebih  mendalam.  Penelaahan  ini  akan  membantu  Anda  memahami  elektronika  dengan lebih  baik.  Anda  boleh  jadi  mendapatkan  bahwa  satu  atau dua  rangkaian  yang  disajikan  di dalam  topik-topik  ini  dapat  membantu  menyelesaikan  proyek  ujian  Anda.  Atau  Anda  sanggup mencoba  untuk  sekedar  merangkaikannya  dan mencari  tahu  apa yang akan  terjadi. Rangkaian-rangkaian  ini  tidak  disajikan  dengan  uraian yang  mendetil.  Anda diharapkan untuk bekerja  dengan  merujuk ke  diagram-diagram  iangkaian  yang  diberikan  dan  mencari tahu  sendiri  segala  sesuatunya. Pada  rangkaian  di bawah,  sebuah  LDR  mengontrol sebuah  LED.  Apa yang  akan terjadi? Bagaimana  cara kerja  rangkaian  ini? 

Letakkan rangkaian  di bawah  bayang-bayang,  atau tutupilah  apabila  diperlukan, sehingga  LED menjadi padam.  Sekarang,  gantilah  Rl dengan resistor lain  sehingga  LED  dapat  menyala kembali. Carilah  sebuah  resistor  yang nilai tahanannya sedemikian rupa  sehingga LED  akan padam  di bawah cahaya yang  tidak terlalu  redup, namun  akan menyala di bawah cahaya yang  sangat redup. Apa  fungsi  dari  susunan kedua  saklar  di bawah  ini? 

LED pada  rangkaian  di sebelah  dapat  berada di  ujung  sebuah  kawat sambungan  yang panjang.  LED  ini  sanggup merupakan  sebuah indikator  jarak  jauh.  Rangkaian  ini  sanggup diperbaiki  (dan  nanti memang akan  diperbaiki),  namun  untuk ketika ini  sebutkan beberapa  contoh  penggunaan  yang  mungkin untuk  rangkaian  ini. Cobalah mempertukarkan  posisi R1 dan  R2. tambahkan sebuah saklar  ke  dalam rangkaian  sehingga  Anda sanggup mensaklarkannya  unuk  bekerja  (1)  di bawah cahaya yang  terang,  ata:u  (2)-di  bawah cahaya yang  redup. Ketika sebuah  saldar  DPDT disambungkan sebagaimana  di bawah  ini,  apa  fungsi  saklar?